Lompat ke konten
Home » Jasa Pengecoran jalan Bogor Terbaik, Murah dan Berkualitas

Jasa Pengecoran jalan Bogor Terbaik, Murah dan Berkualitas

Jika Anda ingin membuat jalan beton di kawasan perkantoran, jalan raya, atau perumahan di wilayah Bogor atau wilayah lainnya, Anda perlu memilih dengan tepat jasa pengecoran jalan Bogor yang berkualitas.

Pengecoran jalan beton bogor membutuhkan proses pengerjaan yang cepat karena jalanan akan dilewati banyak kendaraan. Apabila proses pembuatannya lama, tentunya akan menciptakan komplain dari banyak pihak, khususnya pengguna jalan.

Tahapan Dalam Pengecoran Jalan di Bogor

Jalan yang halus merupakan impian bagi seluruh pengguna jalan. Penggunaan jalan cor beton merupakan pilihan terbaik saat ini. Alasannya tentu karena memiliki daya topang yang lebih kuat ketika di lintasi kendaraan besar. Berikut langkah-langkah pengecoran jalan Bogor:

Jasa Pengecoran Jalan Bogor

1. Perataan Permukaan Jalan

Sebelum membuat dan mengecor jalanan, yang perlu di lakukan adalah pembersihan area jalan dari batu besar, kayu, atau akar yang nantinya bisa mempengaruhi lapisan jalan. Setelah bersih, padatkan permukaan tanah yang nantinya akan di lapisi beton.

2. Buat Fondasi Beton

Lapisan ini terbuat dari campuran kerikil dan pasir, kemudian disiram dengan lapisan sirdam dengan tebal sekitar 30 cm. Selanjutnya, padatkan cairan menggunakan alat pengecoran jalan beton bogor yang bernama vibrator beton agar bisa memadat dengan sempurna.

Baca juga  Pengecoran Jalan Beton, dan Tips Pengerjaan di Musim Hujan

3. Landasan Cor Beton

Setelah diberi lapisan fondasi, tutup dengan hamparan plastik yang nanti digunakan sebagai landasan cor beton. Tujuannya agar air dari jasa cor beton tidak menyerap ke tanah dan dapat membuat lapisan beton kuat dan kokoh.

4. Memasang Kerangka Beton

Di bagian atas plastik, buat lapisan beton decking untuk menyangga rangka besi beton. Besi beton yang dipasang berukuran tebal sekitar 8 mm. Untuk membuatnya lebih kuat, kaitkan dengan tulangan cor beton.

5. Jasa Pengecoran Beton Jalan Bogor

Pengecoran di lakukan menggunakan adukan beton kualitas tinggi dengan takaran yang sudah diperhitungkan. Lakukan proses pengecoran ketika cuaca cerah agar cepat mengering. Selanjutnya, tutupi hasil cor dengan hamparan plastik atau karung goni.

6. Proses Pemadatan Akhir

Sebelum jalan digunakan, beton harus dipastikan dulu tingkat kekerasan dan kekuatannya. Siram air pada jalanan yang telah dicor kurang lebih selama 23 hari berturut-turut untuk menghidrasi lapisan beton.

Cara Agar Pengecoran Jalan Bogor Bisa Cepat Kering

Ada cara praktis agar pengecoran yang di lakukan lebih cepat kering. Cara ini sudah banyak di lakukan oleh para kontraktor pengecoran bogor dalam menyelesaikan proyek dengan cepat.

Konsultasi Gratis 081280381346 (Abbad)

1. Proses Pengadukan Beton

Ketika proses pengadukan beton di lakukan, sebaiknya aduk menggunakan mesin agar material dapat tercampur dengan sempurna sehingga menghasilkan tekstur adonan yang tepat.

2. Jasa Pengecoran Jalan Bogor selalu Perhatikan Kondisi Cuaca

Usahakan untuk membuat adonan beton saat cuaca cerah dan panas, agar adonan juga bisa cepat dituangkan pada jalan. Jika cuaca panas, maka adonan cor akan lebih cepat mengering.

Harga Jasa Pengecoran Jalan Bogor Per Meter

Harga pengecoran jalan per m3 di bogor umumnya memiliki biaya yang berbeda-beda. Namun, daftar harga di bawah ini adalah harga kisaran yang bisa Anda jadikan referensi untuk biaya pengecoran jalan bogor.

Baca juga  Biaya Pengecoran Jalan Per Meter dan Kelebihannya

Anda bisa menggunakan jasa pengecoran jalan Bogor terbaik dengan harga berkualitas seperti kerajaanaspal.co.id, maka Anda akan mendapatkan pelayanan terbaik dan mendapatkan hasil yang memuaskan.

Harga Pengecoran Jalan Beton per m3:

1. Pengecoran jalan beton K 250

  • Harga FA sekitar Rp 825.999 per m3
  • Harga NFA sekitar Rp 850.999 per m3

2. Jasa Pengecoran jalan Bogor beton K 275

  • Harga FA sekitar Rp 850.999 per m3
  • Harga NFA sekitar Rp 875.999 per m3

3. Pengecoran jalan beton K 300

  • Harga FA sekitar Rp 870.999 per m3
  • Harga NFA sekitar Rp 895.999 per m3

4. Pengecoran jalan beton K 325

  • Harga FA sekitar Rp 885.999 per m3
  • Harga NFA sekitar Rp 915.999 per m3

5. Pengecoran jalan beton K 350

  • Harga FA sekitar Rp 900.999 per m3
  • Harga NFA sekitar Rp 925.999 per m3

Alasan Anda Harus Memilih Jasa Pengecoran Jalan Bogor di Kerajaan Aspal

Selain menawarkan jasa pengaspalan jalan dan jasa-jasa konstruksi lainnya, Kerajaan Aspal juga bekerja sebagai kontraktor pengecoran jalan. Kerajaan Aspal menawarkan pengecoran jalan dengan harga yang sangat terjangkau.

Selain itu, proses pengerjaan pengecoran jalan oleh Kerajaan Aspal juga tidak membutuhkan waktu lama karena di lakukan oleh tenaga profesional. Hasil pekerjaan yang dihasilkan memuaskan karena didukung oleh penggunaan alat-alat yang berkualitas serta keluaran terbaru.

Sebagai jasa pengecoran jalan bogor, Kerajaan Aspal telah melayani banyak pekerjaan mengecor jalan di kota-kota besar seperti Jabodetabek, Bandung, dan kota besar lainnya. Pengecoran yang di lakukan Kerajaan Aspal kuat dan tahan lama karena pengerjaannya menggunakan teknik tertentu.

Keunggulan Kerajaan Aspal Sebagai Jasa Pengecoran Jalan Bogor

Ada beberapa langkah-langkah yang perlu diperhatikan sebelum melakukan pengecoran jalan agar hasilnya kuat dan tahan lama. Maka dari itu, Anda harus memilih kontraktor pengecoran jalan yang memang sudah ahlinya agar biaya yang Anda keluarkan tidak sia-sia.

Baca juga  Rekomendasi Jasa Pengecoran Jalan Semarang Terpercaya, PT Kerajaan Aspal

Kerajaan Aspal telah berpengalaman dalam jasa pengecoran jalan selama bertahun-tahun. Berikut ini kelebihan yang akan Anda dapatkan jika menggunakan jasa pengecoran dari Kerajaan Aspal, diantaranya:

  • Pekerja yang sudah berpengalaman secara profesional dalam pengecoran jalan beton maupun jalan cor
  • Pembuatan konstruksi rangka dan pondasi yang kuat
  • Proses pengecoran konsisten sehingga hasilnya akan memuaskan
  • Menggunakan alat-alat dan mesin keluaran terbaru sehingga hasil cor akan lebih kuat dan waktu pengerjaan cepat
  • Bahan material yang digunakan untuk mengecor berkualitas tinggi
  • Gratis biaya survei lokasi dan gratis biaya konsultasi
  • Pengerjaan selesai tepat waktu dan bergaransi

Konsultasi Gratis 0817591900 (Asad)

Dengan informasi jasa pengecoran jalan Bogor beserta kisaran harga yang perlu dikeluarkan, Anda sudah bisa memperkirakan berapa anggaran dana yang diperlukan. Untuk mendapatkan jasa pengecoran bogor berkualitas, Anda bisa langsung menghubungi kerajaanaspal.co.id yang siap melayani